Selasa, 22 September 2009

PENYEBAB UTAMA MINUMANAN ATAUPUN MAKANAN MENJADI RUSAK

Dalam pembuatan produk makanan ataupun minuman dipastikan orang yang mengerjakan atau mengolahnya menginginkan hasil yang sangat memuaskan dalam arti ingin mendapatkan hasil yang bagus atau layak minum sehingga dapat menjadikan barang yang di kelolahnya tersebut di minati masyarakat sehingga dapat menaikan omzet penjualan perusahaan ataupun per individu.


Orang yang ahli (berpengalaman) dalam pengelolahan dan pembuatan makanan ataupun minuman pastilah orang tersebut mengerti bagaimana makanan ataupun minuman tersebut menjadi lebih enak tetapi apakah orang tersebut paham & mengerti penyebab atau hal-hal apa saja bisa membuat makanan ataupun minuman tersebut cepat menjadi rusak atau tidak layak pakai (konsumsi)?


Dalam kesempatan ini maka kami akan memaparkan poin-poin apa saja yang perlu di perhatikan dalam pembuatan produk makanan ataupun minuman.


1.encucian tempat memasukan makanan dan minuman harus bersih dan tidak boleh ada
Bau dari zat-zat lain, karena apabila ada bau pasti akan terdapat kuman, sehingga
kuman–kuman tersebut akan terkombinasi dengan zat-zat lain dan hal ini akan
Mengakibatkan makanan dan minuman akan mudah rusak.
2.masalah air yang di gunakan dalam pembuatan makanan ataupun minuman (panas,
Dingin, kotor) karena air juga dapat berpengruh pada proses pembuatan
3.masalah bahan baku yang di gunakan atau yang di pakai
4.dalam point ke 4 ini harus di perhatikan dengan jeli dan seksama, karena apabila tidak Di perhatikan dengan sungguh- sungguh maka akan mendapatkan hasil yang tidak diinginkan, point ini merupakan proses kerja, karena apabila ke tiga point di atas sudah memenuhi syarat tetapi dalam point ini terdapat kesalahan itu sama saja nihil.


Melihat hal-hal yang perlu di perhatikan dalam pembuatan produk makanan ataupun minuman di atas,maka sudah dapat di pastikan apabila untuk mendapatkan barang yang yang di inginkan di butuhkan kecermatan dan kesabaran.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar